Lompat ke konten
Home » Blog » Paintball » Paket Harga Paintball Puncak – Jasa Paintball

Paket Harga Paintball Puncak – Jasa Paintball

puncak bogor tempat paintball

Paket harga Paintball puncak adalah salah satu daftar pilihan harga untuk bermain paintball di Puncak yang murah dengan fasilitas lengkap.

Kami kalima outbound jasa paintball di Puncak yang menyediakan tempat untuk bermain paintball di Puncak dengan harga yang murah.

Harga yang kami tawarkan untuk bermain paintball di Puncak berbeda dengan yang lain, yaitu kami memiliki pilihan Paket harga paintball.

Dengan pilihan paket harga paintball bisa membantu Anda menyesuaikan biaya untuk bermain paintball di Puncak.

Harga Paket Paintball di Puncak

paintball puncak

Berikut ini Pilihan harga paket paintball yang kami tawarkan untuk Anda yang akan bermain paintball di Puncak.

Pertama yaitu : Paket harga paintball di Puncak dengan harga Rp.150.000 perorang (seratus lima puluh ribu rupiah).

Dan Rp.130.000/orang (seratus tiga puluh ribu rupiah), harga tersebut adalah pilihan paket harga paintball di Puncak yang kedua.

Dari harga paket paintball yang pertama dan yang kedua semua itu sudah termasuk sewa perlengkapan untuk bermain paintball di Puncak.

Seperti baju paintball, rompi paintball, helm paintball atau google mask, dan tentunya dengan senjata paintball.

Yang menjadi pebedaan di antara kedua paket tersebut yaitu dari jumlah amunisi paintball yang akan diberikan.

Untuk paket paintball pertama yang harga nya Rp.150.000 perorang akan mendapatkan amunisi sebanyak 40 butir amunisi perorangnya.

Sedangkan paket yang kedua, dengan harga paket Rp.130.000 perorang akan mendapatkan amunisi sebanyak 30 amunisi perorang.

Artinya perbedaan di antara kedua paket paintball di Puncak yaitu harganya yang berbeda yang menentukan pemberian jumlah amunisi paintball.

Pilihan Paket Paintball di Puncak

harga paintball puncak

Selain dua pilihan paket tesebut kami juga memiliki beberapa paket yang berbeda untuk bermain paintball di Puncak.

Yang artinya bermain paintball dipadukan dengan beberapa kegiatan outdoor lainnya yang dikemas di dalam satu paket.

Paket Paintball plus Outbound di Puncak

Bermain paintball tidak harus tetap hanya bermain paintball saja karena bisa dipadukan dengan beberapa kegiatan salah satunya outbound.

Oleh sebab itu kami kalima outbound selain menyediakan jasa paintball juga menyediakan paket bermain paintball plus outbound di Puncak.

Apakah itu paket paintball plus outbound?

Paintball plus outbound di Puncak adalah kegiatan yang memadukan antara bermain paintball dengan outbound.

Sebelum anda bermain paintball terlebih dahulu anda akan melakukan kegiatan outbound, kegiatan outbound yang di maksud yaitu outbound bertipe fun.

Pertama, semua peserta berkumpul di satu lapangan, setelah semua peserta berkumpul, semua peserta berdiri untuk membuat lingkaran besar.

Setelah itu, tim kami yang berstatus game master yang akan memulai kegiatan outbound, oleh karena itu semua peserta harus mengikuti instruksi dari game master tersebut,

Kemudian setelah itu masuk ke sesi pertama yaitu sesi ice breaking, yang bertujuan untuk mencairkan suasana dan merefresh lagi pikiran.

Dalam sesi ice breaking terdapat beberap games yaitu Tupai pemburu, angin kiri dan kanan, hallo hallo Bandung, patung Pancoran dan jebakan angka bom.

Master game akan membagi beberapa kelompok, proses pembagian kelompok tersebut dengan cara di padukan di dalam permainan ice breaking.

Setelah itu master game akan memulai permainan kompentisi yang mana di antara semua kelompok akan berlomba mendapatkan poin.

Permainan tersebut di antaranya yaitu back ball, stick transfer, back water. buldozer, hula hup race, tebak peran dan lain lain.

Setelah kegiatan Outbound selesai semua kelompok akan diarahkan untuk bertanding untuk bermaian paintball.

Untuk harga paket paintball plus outbound di Puncak adalah Rp.300.000 perorang minimal 30 orang yang bermain, dengan paket paintball 40 amunisi perorang.

Paintball Plus Rafting di Puncak

paintball plus rafting puncak bogor

Selain dipadukan dengan kegiatan Outbound, bermain paintball juga bisa dipadukan dengan kegiatan rafting di Puncak atau arung jeram.

Karena kegiatan rafting arung jeram sama sama permainan yang memicu adrenalin atau berjenis olahraga yang menantang.

Oleh karena itu, bermain paintball sangat cocok bila dipadukan dengan kegiatan olahraga yang mengarungi arus deras sungai yaitu Rafting.

Harga untuk paket paintball plus rafting di Puncak adalah Rp.350.000 (tiga ratus lima puluh ribu rupiah) perorang.

Dengan Paket paintball 40 amunisi perorang dan paket rafting dengan pengarungan sungai sejauh 8 km dan tentunya termasuk sewa perlengkapan paintball dan rafting.

Selain harga yang kami tawarkan cukup murah dengan beberapa pilihan paket paintball, kami juga menyediakan tempat paintball yang bahari.

Karena kami menyediakan beberapa fasilitas pendukung di tempat paintball yang bisa memudahkan kebutuhan anda.

Tempat Paintball di Puncak

paintball puncak bogor

Untuk bermain paintball yang perlu Anda perhitungkan selain harga bermain paintball yaitu Anda juga perlu memilih tempat untuk bermain paintball.

Karena bermain paintball adalah salah satu jenis olahraga yang bersifat fisik atau berlari sehingga tempat untuk bermain paintball sangat penting untuk diperhatikan.

Oleh karena itu, kami menyediakan tempat paintball di Puncak dengan area atau lapangan yang luas dan juga bersih.

Selain itu, tempat paintball di Puncak memiliki konsep yang unik yaitu berkonsep medan tempur hutan atau alam.

Seperti arena paintball yang terdapat di tempat paintball di Puncak yang berstruktur tangga yang bisa untuk tempat bersembunyi dari pemain lawan.

Selain itu, penghalang atau barkade di tempat paintball di Puncak dibuat dari bahan kayu alami yang di bentuk menjadi sebuah tumpukan.

Yang paling menarik di tempat paintball di Puncak yaitu arena untuk bermain paintball sengaja di biarkan tumbuh rerumputan atau pepohonan.

Seperti pohon pisang dan rerumputan yang tinggi yang dibiarkan tumbuh di arena untuk bermain paintball di Puncak.

Agar pada saat bermain merasakan sensasi yang berbeda, seperti bertempur di medan pertempuran yang nyata.

Tetapi sebelum bermain paintball, tim kami terlebih dahulu akan mengecek arena paintball tersebut agar terhindar dari binatang berbahaya.

Kemudian fasilitas pendukung yang ada di tempat paintball Puncak memiliki fasilitas yang menarik dan unik.

Seperti taman bermain anak, halaman yang luas, toilet untuk pria dan wanita dan parkiran kendaraan yang luas dan tentunya aman.

Dan fasilitas yang unik yang ada di tempat paintball di puncak yaitu aula, aula tersebut untuk beristirahat setelah bermain paintball.

Tetapi aula tersebut tidak hanya untuk beristirhat pemain akan tetapi bisa untuk bersantai sambil menikmati pemandangan di Puncak Bogor.

Lokasi tempat Paintball di Puncak atau alamat tempat paintball di Puncak

tempat paintball di puncak

Tempat paintball di Puncak selain arenanya yang berkonsep alami lokasi tempat paintball di Puncak sangat strategis.

Alamat lengkap tempat paintball di Puncak bogor yaitu di Jalan Raya Puncak, Tugu Utara, Kecamatan Cisarua, Kab. Bogor Jawa Barat.

Dan lokasinya masuk ke dalam gang terlebih dahulu tetapi tidak jauh dari Jalan Raya Puncak sekitar 50 meter

Yang artinya untuk menuju ke tempat paintball di Puncak tidak memakan waktu yang terlalu lama.

Dengan perjalanan menggunakan mobil cukup dengan waktu 30 menit dari pintu keluar tol Jagorawi sampai ke tempat paintball di Puncak.

Apalagi perjalanan menggunakan sepeda motor roda dua akan lebih cepat daripada menggunakan kendaraan roda empat/mobil.

Kemudian untuk menuju tempat paintball di Puncak Anda tidak perlu bingung jika di Jalan Raya Puncak ada kendala seperti macet.

Karena untuk menuju tempat paintball di Puncak Anda bisa menggunakan beberapa jalan alternatif untuk menuju ke tempat tersebut.

Di antaranya, anda bisa menggunakan jalur alternatif masuk gang Pasir Muncang yang tembusan ke jalan Cibeureum Safari.

Dan selain tembus ke jalan Cibeureum, bisa juga tembus ke beberapa lokasi yang dekat dengan lokasi tempat paintball di Puncak.

Di antaranya bisa tembusan ke jalan atau wilayah Cisarua Puncak, Ciburial sampai, Citeko Puncak dan Cidokom Puncak.

Itulah informasi tempat paintball di puncak dan harga untuk bermain paintball di Puncak dengan beberapa pilihan harga yang kami sediakan.

Selain tempat untuk bermain paintball di Puncak kami juga menyediakan layanan jasa wisata di Puncak Bogor dan sekitarnya.

Seperti outbound di Puncak, rafting di Puncak, gathring di Puncak, offroad di Puncak dan tempat camping di Puncak.

Kesimpulan

Jika Anda ingin bermain paintball bisa menghubungi kami Kalima Outbound karena kami meyediakan tempat paintball di Puncak.

Dengan tempat paintball yang bagus atau bahari yang berkonsep alam dengan area untuk bermain paintball yang luas.

Dan juga memiliki dua pilihan harga paket paintball di Puncak di setiap paket tersebut memiliki harga yang cukup murah,

Selain jasa paintball, kami kalima outbound juga memiliki beberapa paket kegiatan wisata di Puncak Bogor seperti :

Outbound di Puncak, gathering di Puncak, rafting di Puncak, offroad di puncak dan tempat camping di Puncak.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *